Tambah Menu, User dan Menambah Halaman Di wordpress

1. Tambah Menu Di wordpress 
Anda dapat menambahkan menu, dengan mengklik Appearance=>menus, untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini :



Untuk membuat menu baru pilih terebih dahulu menu yang akan di edit disitu saya contohkan membuat menu layanan. Pilih menu layanan selanjutnya klik select maka akan menampilkan seperti gambar diatas. Misalkan kita akan memasukan hasil ke menu layanan. Tandai menu

hasil lalu klik Add to Menu. Jika ingin menjadikan sub-menu tinggal di Drag yang telah tersimpan (Struktur Menu). Jika anda ingin meng custom tampilan menu anda tinggal tandai menu di Menu Settings. Selajutnya klik tombol simpan.

2. Tambah User di Wordpress 

Anda juga bisa meng update profile baik itu Nama dan password dll. dengan mengklik Users=>profile.

Untuk membuat users baru yang dapat masuk ke dasboard admin anda pilih menu Users kemudian anda pilih menu Add New,
Setelah itu, langkah selanjutnya adalah anda mengisi kolom tersebut, dimana data yang akan anda isikan merupakan data yang digunakan untuk Dapat Login ke Dasboard
Admin, setelah semua data telah selesai diisi langkah selanjutnya adalah anda tekan/klik tombol Add New User, Seperti Gambar di bawah ini :
Setelah anda mengklik tombol Add New User, anda akan di arahkan kembali ke menu utama Users,
dimana kalau anda berhasil akan ada user baru di dalam menu tersebut seperti gambar di bawah ini.

                                                                  sumber : dokumen probadi

3. Menambah Halaman (Page) Wordpress
 
Wordpress merupakan CMS yang banyak digunakan dan paling popler di dunia khususnya di indonesia ini. karna wordpress mudah digunakan dan bisa didownload secara gratis.

Anda bisa menambahkan halaman sesuai dengan tamplatenya. Disini yang telah dibuat yaitu page berita, galeri, hasil dll. Berikut merupakan langkah-langkah untuk membuat page (halaman) : 

1.Klik menu di sidebar pada dashboard pages dan kemudian klik Add New seperti gambar di bawah ini :

sumber gambar : dockument pribadi

Setelah kita mengklik tombol 1. Add New pada langah pertama tadi, kita akan melihat tampilan sebagai berikut :


Setelah kita mengklik tombol 1. Add New pada langah pertama tadi, kita akan melihat tampilan sebagai berikut :
Dalam tampilan diatas terlihat judul halaman untuk memberikan judul halaman yang akan dibuat, add media untuk menambahkan gambar,
isi halaman untuk memberikan content pada halaman, save draft untuk menyimpan halaman, priview untuk melihat halaman terlebih dahulu sebelum di publish dan publish ke halaman utama website.

Untuk 2. Bulk Actions digunakan untuk menghapus page dengan cara mencentang (menandai) terlebih dahulu, jika page yang mau kita hapus  lebih dari satu, Seperti gambar di bawah ini :


Untuk menghapus halaman lebih dari satu terlebih dahulu centang mana halaman mana saja yang akan dihapus. Terlihat pada gambar diatas saya akan menghapus halaman berita, galeri dan hasil. Setelah di tandai klik Bulk Action lalu pilih Move To Trash kemudian Apply.

Cukup sekian Tutorial kali ini, saya akan membuat tutorial yang lain tntang wordpress. semoga artikel ini bermanfaat dan jangan lupa selalu semangat :).


Saya akan melajutkan tutorial tentang wordpress, jika ada yang kurang paham silahkan komen di bawah ini dan jangan lupa terus berusaha dan semangat untuk mengejar mimpi :) . Sekian penjelasan kali ini semoga bermanfaat dan bisa dimengerti wasalamualikum :)

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Tambah Menu, User dan Menambah Halaman Di wordpress "

Posting Komentar